Perspektif Berpikir Mutu Pendidikan Kita
Globalisasi pada hakekatnya ialah suatu fenomena perubahan peradaban manusia dengan lingkungan image_bukudunia. Didalam prosesnya terjadi interaksi global dari berbagai aspek kehidupan, dimana ilmu pengetahuan dan teknologi merupakan prasyarat yang menghantarkan bagi munculnya pandangan-pandangan baru yang berskala dunia. Dunia pendidikan Indonesia saat ini setapak demi setapak menata diri untuk menembus batas toleransi kompetitif global sehingga apa yang dikatakan oleh Rana Baskara Heryana salah seorang Dosen jurusan elektro Fakultas Pendidikan dan Tenaga Kependidikan IKIP Bandung bahwa globalisasi menimbulkan kecendrungan yang bersifat global sehingga menuntut orientasi berfikir yang bersifat global pula (R. Baskara, 1991). Mungkinkah kita akan mengikuti kecenderungan global atau memainkan momentum globalisasi sebagai sebuah penguatan potensi untuk meraih perubahan dan menggenggamnya bukan suatu yang absurd ?. Tulisan berikut merupakan kekuatan perspektif berfikir tentang potret kual...